Skip to content

Resmi Dimulai, 1.518 Mahasiswa Baru IAIN Samarinda Ikuti Pelaksanaan PBAK Virtual

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Perhelatan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Virtual Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda dengan tema “Menuju Mahasiswa Yang Unggul Spritual, Intelektual dan Profesional Untuk Mewujudkan Moderasi Beragama Dalam Bingkai NKRI” resmi dimulai oleh Rektor IAIN Samarinda, Prof. Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd., secara virtual via channel YouTube TV IAIN Samarinda dan […]

LANGUAGE»