Studi Lapangan, Mahasiswa FTIK UINSI Ziarah ke Makam Kerajaan Kutai Lama

KUKAR, UINSI NEWS,- Mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UINSI Samarinda lakukan studi lapangan dan ziarah ke Situs Makam Kerajaan Kutai Kartanegara di Kutai Lama, Kec. Anggana Kab. Kutai Kartanegara, Kamis (13/4/2023). Makam Habib Hasyim bin musyayah bin Abdulah bin Muhammad bin Alwy bin ahmad bin Yahya (Gelar Pangeran Tunggang Parangan) dan Makam Sultan […]
Rektor Lantik Pengurus Ormawa UINSI Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Pengurus Organisasi Mahasiswa (Ormawa) UINSI Samarinda Masa Bakti Tahun 2023/2024 resmi dilantik oleh Rektor UINSI Samarinda di Aula Gedung Rektorat, L.3, Kampus 2, Jumat (14/4/2023). Ormawa ini terdiri dari Senat Mahasiswa (Sema), Dewan Eksekutif Mahasiswa (Dema), Unit Kegiatan Mahasiswa/Khusus (UKM/UKK) diantarannya UKK Pramuka, UKK Korps Sukarela (KSR), UKM Jam’iyyatul Qurra’ Wal Huffadz […]
Qari’ Internasional Hadir di Malam Puncak Berkah Ramadhan 1444 H

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Malam puncak Program Berkah Ramadhan 1444 H ditutup dengan Khatmul Qur’an pada malam ke-23 Ramadhan yang dilantunkan di Masjid Sultan Aji Muhammad Sulaiman Kampus II UINSI Samarinda. Dihadiri oleh Qari’ Internasional Ustadz H. Akhmad Khairi Lubis yang didampingi dua alumni UINSI Samarinda Ustadz Ilham Sa’ad dan Ustadz Arman yang juga berprestasi pada […]