LPTK FTIK UINSI Samarinda Kembali Dipercaya Kemenag RI Kelola PPG Tahun 2023

TANGGERANG, UINSI NEWS,- Dekan FTIK UINSI, Dr. H. M. Eka Machmud, M.Ag., tandatangani perjanjian kerja sama tentang pengelolaan PPG tahun 2023. LPTK yang ada dibawa kelola Fakultas Tarbiyah dan Keguruan (FTK) UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda kembali melanjutkan tandatangan kontrak atau PKS tentang pengelolaan PPG tahun 2023. Direktur Diktis Prof. Dr. Ahmad Zainul […]