8 Mahasiswa UINSI Hadiri Pelantikan Kepengurusan PMQH Kalimantan

BANJARMASIN, UINSI NEWS,- Persatuan Mahasiswa Qur’an dan Hadis (PMQH) Kalimantan sukses menggelar Pelantikan Kepengurusan, Rapat Kerja, dan Talkshow yang bertempat di Aula Fakultas Ushuluddin dan Humaniora, UIN Antasari Banjarmasin, pada 31 Januari – 2 Februari 2025. Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan pengurus PMQH dari 6 kampus, yaitu UINSI Samarinda, UIN Antasari, STIQ Rakha Amuntai, IAIN […]
FTIK Beri Pembekalan Kepada Mahasiswa MBKM Asistensi Mengajar dan Magang

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda berikan pembekalan kepada mahasiswa yang mengikuti program MBKM Asisten Mengajar dan Magang di Aula FTIK Kampus 2 UINSI Samarinda. Jum’at (7/2). Pembekalan mahasiswa Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) untuk Asistensi Mengajar dan Magang merupakan salah satu tahap penting […]
Serah Terima Secara Simbolis Mahasiswa MBKM FTIK pada Mitra MBKM

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Serah terima secara simbolis mahasiswa Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda kepada mitra industri dan lembaga mitra merupakan salah satu tahap penting dalam implementasi program MBKM. Tujuan kegiatan ini adalah untuk memfasilitasi mahasiswa dalam mendapatkan pengalaman praktis di dunia […]
Ciptakan Kolaborasi yang Semakin Erat, FTIK Jalin Kerja Sama dengan Mitra MBKM

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda kembali jalin kerja sama dengan beberapa mitra MBKM. Jum’at (7/2). Penyelenggaraan kegiatan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) ini dilaksanakan sebagai bentuk komitmen dan kerja sama antara FTIK UINSI samarinda dan mitra untuk mendukung implementasi Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). […]
FTIK Lakukan Penyamaan Persepsi Bersama Mitra MBKM Asistensi Mengajar dan Magang

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda selenggarakan Penyamaan Persepsi Bersama Mitra MBKM Asistensi Mengajar dan Magang di Ruang Rapat Dekanat FTIK Kampus 2 UINSI. Jum’at (7/2). Asistensi Mengajar adalah aktivitas pembelajaran yang dilakukan mahasiswa secara kolaboratif dengan guru/tutor/fasilitator/orang tua di berbagai satuan pendidikan dalam subsistem […]