Skip to content

UINSI Samarinda Gelar Apel Senin Pagi: Wakil Rektor III Tekankan Disiplin, Komitmen Layanan, dan Apresiasi CPNS yang Mulai Latsar Daring

SAMARINDA, UINSI NEWS — Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda menggelar Apel Senin pagi yang dilaksanakan pada hari Senin (14/07/2025) di halaman Rektorat Kampus 2. Apel pagi ini dipimpin langsung oleh Wakil Rektor 3 UINSI, Prof. Dr. H. M. Tahir, M.M., dan diikuti oleh jajaran pimpinan, serta tenaga kependidikan dari berbagai unit […]

UINSI Samarinda Resmi Melepas Peserta KKN Nusantara Gelombang 2 Tahun 2025: Wujudkan Transformasi Desa Melalui Kolaborasi dan Inovasi

SAMARINDA, UINSI NEWS – Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda secara resmi menggelar Upacara Pelepasan Peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Nusantara Gelombang 2 Tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan utama kampus 2 UINSI Samarinda dengan mengusung tema Membangun Transformasi Desa dan Pendidikan Berkualitas Melalui Kolaborasi dan Inovasi. [14/7] Upacara berlangsung khidmat […]

LANGUAGE»