UINSI Samarinda Buka Usulan Kenaikan Pangkat PNS untuk Periode Maret 2026

SAMARINDA, UINSI NEWS – Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda menyampaikan pengumuman pengusulan kenaikan pangkat/golongan Pegawai Negeri Sipil (PNS) untuk Periode Maret 2026 berdasarkan surat bernomor B-0149/Un.21/R/KP.01.02/01/2026 tanggal 19 Januari 2026. Mengacu pada Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 4 Tahun 2025 tanggal 1 September 2025 tentang Periodisasi Kenaikan Pangkat PNS, seluruh PNS […]

LANGUAGE»