Skip to content

UINSI Samarinda Kembali Gelar Senam Bersama, Antusiasme Pegawai Meningkat

SAMARINDA, UINSI NEWS – Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda kembali menyelenggarakan kegiatan Senam Bersama yang berlangsung meriah pada Jumat pagi (13/6). Kegiatan rutin ini menjadi lebih semarak dengan hadirnya peserta baru dari kalangan CPNS Formasi Tahun 2024 serta CPNS Inspektorat Jenderal Kementerian Agama RI yang saat ini sedang diperbantukan di lingkungan […]

FEBI UINSI Samarinda Inisiasi Gerakan Kampus Hijau Lewat Aksi Penanaman Pohon

SAMARINDA, UINSI NEWS, — Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda bersama Organisasi Mahasiswa (Ormawa) menggelar kegiatan bertajuk “FEBI Green” dengan tema “Menanam Harapan untuk Masa Depan”. Kegiatan ini merupakan wujud nyata komitmen FEBI dalam pelestarian lingkungan serta langkah awal menuju kampus hijau yang berkelanjutan. (12/6) Dengan […]

Mahasiswa Tadris Matematika FTIK UINSI Samarinda Sosialisasikan Bahaya Kecanduan Gadget di MI Tijanul Jawahir Samarinda

SAMARINDA,UINSI NEWS,— Enam mahasiswa Program Studi Tadris Matematika semester 2, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK), Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda, melaksanakan kegiatan sosialisasi mengenai bahaya kecanduan gadget di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Tijanul Jawahir, Loa Bakung, Samarinda. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas mata kuliah Psikologi Pendidikan yang diampu oleh Mujahidah, […]

20 CPNS Itjen Kemenag Kalimantan Tahun 2024 Formasi Auditor Siap Diperbantukan di UINSI Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- 20 orang Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Inspektorat Jenderal (ITJEN) Kemenag Kalimantan Tahun 2024 Formasi Auditor yang diperbantukan pada Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda, hari ini resmi bergabung dengan keluarga besar UINSI Samarinda. Rabu (11/6). Prof. Dr. Muhammad Nasir, M.Ag., Wakil Rektor Bidang Akademik dan Pengembangan Kelembagaan (APK) […]

Integrasi Kearifan Lokal, Kuliah Tamu Tadris Biologi FTIK UINSI Samarinda Dorong Inovasi Pembelajaran

UINSI NEWS, SAMARINDA,— Kuliah tamu bertajuk “Pembelajaran Biologi Inovatif Berbasis Kearifan Lokal melalui Media Digital” sukses diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom pada Rabu (4/6). Kegiatan ini menghadirkan narasumber M. Ikhsan Al-Gazali, M.Pd., dosen Pendidikan dari Universitas Yogyakarta, yang memberikan materi seputar pendekatan pembelajaran Biologi berbasis potensi lokal dan inovasi digital. Dalam pemaparannya, M. Ikhsan […]

Mahasiswa PAI dan PGMI Gelar Pameran Poster Bertema Etika Profesi Guru dalam Perspektif Gender di Perpustakaan UINSI Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda menggelar pameran poster di UPT Perpustakaan UINSI. Rabu (11/6). Kegiatan ini mengangkat tema “Etika Profesi Guru dalam Perspektif Gender” dan diikuti oleh 50 peserta […]

Praktik Penyelenggaraan Event oleh Mahasiswa MPI Semester 6 sebagai Implementasi Mata Kuliah Event Management

SAMARINDA, UINSI NEWS,—Mahasiswa semester 6 Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI), Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda , melaksanakan praktik penyelenggaraan event sebagai bagian dari tugas akhir pada Mata Kuliah Event Management. Kegiatan ini dibimbing oleh dosen pengampu, Dr. Hajriana, M.Pd., dan dirancang untuk memberikan pengalaman […]

LANGUAGE»