Skip to content

Sukses Digelar, Direktur Peskam Harapkan Pekan Islami Jadi Agenda Tahunan

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Direktur Pesantren Kampus (Peskam) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda Muhammad Nasrun, M.Pd.I berharap, agar Pekan Islami mampu menjadi ajang bagi para santri untuk beradu bakat dan kreatifitas untuk meraih prestasi yang membanggakan. Demikian disampaikan Direktur Peskam saat ditemui media ini di sela-sela kesibukannya menyusun program pesantren bagi mahasiswa angkatan 2017. Seperti […]

Peskam Istiqomah Khataman dan Semaan Qur’an

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Pesantren Kampus IAIN Samarinda mencoba terus istiqomah dalam mendidik santrinya. Berbagai program untuk mendukung pendidikan karakter santri yang juga merupakan mahasiswa terus dicanangkan. Salah satu program khusus yang senantiasa disemarakan adalah sema’an Al-Qur’an bil ghaib sekaligus khataman yang melibatkan santri tahfidz pesantren kampus. Sebagaimana terlihat pada hari Ahad, (18/12/2016) di aula Gedung […]

Santri Peskam Gotong-royong Benahi Masjid A.M Sultan Sulaiman

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Rektor IAIN Samarinda Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd bersama pengurus masjid Aji Muhammad Sultan Sulaiman, humas protokol, bagian umum, pengelola pesantren kampus dan seluruh santri pesantren kampus mengadakan kerja bakti bersama membenahi ambruknya pelataran masjid, Ahad (18/12/2016). Sebagai pimpinan IAIN Samarinda, Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd terus menunjukan perhatiannya untuk bisa membangun […]

Tingkatkan Kecintaan, Pesantren Kampus IAIN Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Pesantren Kampus (Peskam ) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1438 H di Masjid Aji Muhammad Sultan Sulaiman, Rabu (14/12/2016). Kegiatan yang dihadiri seluruh mahasiswa Peskam ini mengusung tema “Tingkatkan Ukhwah Islamiyah dalam rangka mencetak generasi Islami” Rektor IAIN Samarinda dalam sambutannya mengatakan peringatan Maulid Nabi […]

Padukan Pendidikan Pesantren dan Kampus, IAIN Samarinda Cetak Lulusan Berkarakter

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Usaha Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda yang menjadikan Pesantren Kampus (Peskam) sebagai salah satu instrument untuk meningkatkan kualitas lulusan yang memiliki pengetahuan keagamaan yang komprehensif, mental kuat dan akhlak mulia terus mendapat perhatian Rektor IAIN Samarinda Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd. Menurut Rektor, keberadaan Peskam harus mampu menjawab kebutuhan masyarakat yang […]

Peringati Hari Pahlawan, Peskam IAIN Samarinda Bacakan Tahlil dan Doa

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Bersama seluruh mahasiswa Pesantren Kampus (Peskam), Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda memperingati hari pahlawan nasional 2016 dengan cara berbeda. Kamis pagi (10/11/2016) ratusan mahasiswa IAIN Samarinda khusyuk membaca Yasin, Tahlil dan doa di masjid Aji Muhammad Sultan Sulaiman di komplek kampus 2 IAIN Jalan H.A.M Rifaddin Loa Janan Ilir, Samarinda. “Hari […]

Tunjukan Ekselensi dan Distingsi, Peskam IAIN Samarinda Lakukan Rapat Koordinasi Bersama Pimpinan

SAMARINDA, IAIN NEWS,- Dalam proses pendidikan mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda agar berdaya karakter islami lengkap dengan penguasaan dua bahasa Pesantren Mahasiswa (Peskam) IAIN Samarinda memiliki peran yang cukup signifikan. Untuk itu, Rabu (9/11/2016) Rektor IAIN Samarinda Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd memanggil pengurus Peskam untuk urun rembuk dalam sebuah rapat koordinasi untuk […]

PESKAM Siap Cetak Kader Ulama

Pesantren Kampus (PESKAM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda, selain bertujuan meningkatkan kopetensi berbahasa pada Mahasiswa baru, PESKAM jugalah yang mengelola asrama putra dan putri diligkungan IAIN Samarinda. Melalui program PESKAM IAIN Samarinda bermaksud memberikan pendidikan ke-bahasa-an dan ke-islam-an secara intens kepada Mahasiswa baru selama 1 tahun. Bertempat di Aula PESKAM Dr. Khojir, M.Si selaku […]

LANGUAGE»