Tapak Tilas UKM Gempa, Pendiri Dihadirkan di Milad Ke-21

SAMARINDA, UINSI NEWS,- UKM Gempa rayakan Milad Ke-21 di Gedung Serba Guna yang mengundang seluruh anggota dan alumni UKM Gempa dari tahun 2001 sampai 2022. Sabtu (16/7/2022). UKM Gempa menjadi salah satu UKM hits UINSI Samarinda yang menunjukkan kecintaan terhadap alam dan konservasi lingkungan. Hadir pencetus UKM Gempa Elya Rahimah bersama tiga pendiri UKM Gempa […]
Dies Natalis Ke-19, UKK KSR-PMI Bakti Sosial Menyusuri Sungai Karang Mumus

SAMARINDA, UINSI NEWS,- UKK KSR-PMI Unit Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda laksanakan Bakti Sosial dalam rangka Dies Natalis Ke-19 di Sungai Karang Mumus, Jl. Abdul Muthalib. Sabtu (16/7/2022). Risky selaku Komandan UKK KSR-PMI UINSI sampaikan bahwa Dies Natalis dengan bakti sosial ini untuk mensosialisasikan kepada masyarakat bagaimana kegiatan UKK KSR-PMI yang peduli […]
Pengembangan Akademik dan Kelembagaan, FEBI UINSI Samarinda Jalin Kerja Sama dengan FEB UNISMA

MALANG, UINSI NEWS,- Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UINSI Samarinda kunjungi Universitas Islam Malang dalam rangka Koordinasi Pengembangan Kelembagaan Tahun 2022 di Ruang Pertemuan 2, Gedung Umar Bin Khottob (Kantor Pusat lt. 4), Jl. Mayjen Hartoyo No. 193, Kota Malang. Senin (18/7/2022). Hadir dalam koordinasi itu, Dr. Moh. Mahrus, S.Ag., M.HI. selaku Wakil Dekan […]