Skip to content

Go Internasional, FUAD UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda Lebarkan Sayap Sampai Malaysia

MALAYSIA, UINSI NEWS,- Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda kunjungi Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM) dalam rangka laksanakan Program Internasional “Visiting Lecturer & Professor, Research, dan Collaboration Student Mobility pada Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM)” mulai 15 Mei sampai 22 Mei mendatang. Program internasional ini merupakan implementasi perjanjian kerja sama kedua […]

Perkuat Hubungan Mutualisme, UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda Jalin Kerja Sama dengan Pengadilan Tinggi Agama Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda tandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Pengadilan Tinggi Agama Samarinda di Oasys Meeting Room Hotel Aston Samarinda. Senin (20/5). Rektor UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda, Prof. Dr. Zurqoni, M.Ag., didampingi oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan, Alumni dan Kerjasama Prof. Dr. H. M. Tahir, MM. menandatangi […]

Inovasi Jadi Kunci Indonesia Emas, 5 Budaya Kerja Kemenag RI Dibacakan pada Upacara Peringatan Harkitnas Ke-116 RI di UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda gelar Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional (HARKITNAS) ke-116 Republik Indonesia yang mengusung tema “Bangkit untuk Indonesia Emas” di Auditorium 22 Dzulhijjah. Senin (20/5). Meski cuaca mendung, upacara yang dipimpin langsung oleh Rektor UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda, Prof. Dr. Zurqoni, M.Ag., ini tetap diikuti oleh […]

LANGUAGE»