Shalat; Undangan Allah SWT yang Harus Dipenuhi

Alhamdulillah tempat tinggal saya tidak begitu jauh dari masjid, namanya Al-Qomar, di Komplek Wijaya Kusuma Samarinda, sehingga seruan azan lima kali sehari dengan jelas terdengar. Namun jangan khawatir bagi yang kediamannya jauh dari masjid atau musholla, suara azan bisa disetting di ponsel. Banyak aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk mendengarkan azan secara otomatis pada waktu-waktu sholat, […]