Dirjen Pendis Kemenag RI Kukuhkan 2 Guru Besar UINSI Samarinda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda selenggarakan Sidang Senat Terbuka dalam rangka Pengukuhan 2 Guru Besar baru UINSI di Auditorium 22 Dzulhijjah. Selasa (28/11). 2 Guru Besar UINSI tersebut adalah Prof. Dr. Abdul Majid, S.Ag., M.A., Guru Besar Bidang Ilmu Ulumul Hadis, dan Prof. Dr. Zamroni, M.Pd. Guru Besar Ilmu manajemen […]

Pelantikan Jilid III Pejabat UINSI Periode 2023-2027 UINSI

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Upacara Serah Terima Jabatan Rektor serta Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Ketua Jurusan, Sekretaris Jurusan, Ketua Program Studi, Sekretaris Program Studi, dan Kepala Pusat. Pelantikan Jilid III ini dilaksanakan pada hari Senin (27/11) di Gedung Rektorat Lt. 1, Kampus II UINSI Samarinda. Pada kesempatan tersebut, Rektor UINSI Prof. Zurqoni kembali ingatkan pejabat […]

Doktor Termuda UINSI Samarinda dalam Bidang Hadis Menerima Penghargaan Yayasan RI (Dato’ Haji Rizalman Bin Ibrahim)

SELANGOR, UINSI NEWS,- Universitas Islam Negeri Sultan Idris Samarinda (UINSI Samarinda) mencatat sejarah baru dengan menambah seorang doktor termuda dalam bidang hadis. H. Muhammad Hasan, M.I.S., Ph.D., berhasil mencapai prestasi luar biasa ini pada usia 31 tahun. Hasan merupakan seorang lulusan Universiti Kebangsaan Malaysia, telah menunjukkan dedikasi yang luar biasa dalam mengejar ilmu hadis. Dengan […]

Generasi Muda MPI UINSI Gelar Seminar ‘Self Improvement’: Temukan Potensi Diri dan Raih Kesuksesan

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Mahasiswa pada Program Studi Manajemen Pendidikan Islam(MPI) merealisasikan Pengabdian Pada Masyarakat (PkM) berupa Seminar  Leadership And Self Improvement. Seminar yang diinisiasi oleh mahasiswa MPI ini dipenuhi santri-santri di Pondok Pesantren Zawiyah Mambaul Hikam yang diadakan pada tanggal 25 November 2023. Bertindak sebagai pembaca doa sekaligus menjadi ketua pada pelaksanaan Seminar ini yakni Fajar, […]

Rektor Pimpin Rapat Pemilihan Senat UINSI Periode 2023-2027

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Rektor UINSI Samdrinda, Prof. Dr. Zurqoni, M.Ag. pimpin rapat pemilihan Ketua, Sekretaris dan anggota Senat UINSI periode 2023-2027 di Ruang Rapat Rektor, Jum’at (24/11). Pada rapat ini, Dr. H. M. Kusasi, M.Pd. terpilih kembali menjadi Ketua Senat UINSI dan Dr. Sabran, M.Pd. sebagai Sekretaris Senat yang baru. Senat yang dalam Statuta disebut […]

Transformasi Tata Kelola Lembaga, Prof. Zurqoni Lantik Pejabat UINSI Periode 2023-2027

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Rektor UINSI, Prof. Zurqoni, M.Ag., secara resmi kukuhkan 91 pejabat baru di UINSI Samarinda untuk periode 2023-2027. Pelantikan ini merupakan kelanjutan dari pengangkatan Wakil Rektor, Direktur Pascasarjana, Dekan, Ketua Lembaga dan Kepala SPI pada 6 November 2023 lalu. 91 orang yang diangkat dalam jabatan tersebut diantaranya 1 Dekan; 12 Wakil Dekan; 1 […]

Berjalan Lancar, Prof. Zamroni Pantau Pelaksanaan Seleksi CP3K UINSI

BALIKPAPAN, UINSI NEWS,- UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda laksanakan seleksi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CP3K) di titik lokasi Hotel Grand Senyiur Balikpapan. Didampingi Ketua Tim BKN Kanreg 8 Banjarmasin dan Ketua Tim Kerja OKPP UINSI, Prof. Dr. Zamroni, M.Pd., Wakil Rektor Bidang AUPK UINSI,  memantau langsung pelaksanaan seleksi CP3K tersebut. Seleksi […]

UINSI Jadi Pilot Project Tahun 2024, Prof. Zurqoni Tandatangani Komitmen Penguatan Kapabilitas SPI

TANGERANG, UINSI NEWS,- Rektor UINSI, Prof. Dr. Zurqoni, M.Ag., hadiri Diseminasi dan Launching Penguatan Kapabilitas SPI PTKN di Horison Grand Serpong Tangerang pada 16 sampai 18 November 2023. Diseminasi dan Launching Penguatan Kapabilitas Satuan Pengawas Internal (SPI) Perguruan Tinggi Negeri ini dihadiri oleh Dr. H. Faisal Ali Hasyim, S.E., M.Si. CA. CSEP. (Inspektur Jenderal Kementerian […]

LANGUAGE»