Semarakkan Hari Lingkungan Hidup Sedunia, UKK KSR PMI dan UKM GEMPA UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda Gelar Aksi Peduli Lingkungan

SAMARINDA, UINSI NEWS, – UKK KSR PMI (Korps Sukarela Palang Merah Indonesia) & UKM GEMPA (Gerakan Mahasiswa Pecinta Alam) UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia dengan menggelar APEL (Aksi Peduli Lingkungan) di Kampus 2 UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda. Jum’at (7/6) lalu. Sebagai bentuk semangat menyambut Hari Lingkungan Hidup […]
Cetak Sejarah, Pascasarjana UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda Gelar Ujian Promosi Doktor Perdana

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Pascasarjana UIN Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda hari ini mencatat sejarah baru dengan diselenggarakannya Ujian Promosi Doktor Perdana di Auditorium Kampus 1 Jl. Kh. Abul Hasan. Meski diguyur hujan, Ujian Promosi Doktor yang digelar tepat pukul 8 pagi tadi menandai pencapaian penting bagi UINSI Samarinda dan mahasiswa program doktor yang terlibat. […]
Terus Memberi Manfaat Bagi Masyarakat, HMJ Ilmu Syariah FASYA Lakukan PkM

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Himpunan Mahasiswa Jurusan Ilmu Syariah Fakultas Syariah UIN Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda sukses menyelenggarakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Desa Batuah Dusun Tani Jaya KM 28. Kegiatan yang merupakan program kerja unggulan HMJ Ilmu Syariah ini berlangsung pada tanggal 5 sampai dengan 9 Juni 2024. Qamaruzzaman Ali Khudrawi selaku ketua […]