Wisuda November 2022, Rektor: Bersama untuk Membangun UINSI Lebih Maju

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Sidang Senat Terbuka dalam rangka Wisuda Sarjana XXXIX dan Magister XIV dilaksanakan pada tanggal 28 November 2022 di Auditorium 22 Dzulhijjah, Kampus II UINSI Samarinda. Dalam kesempatan itu, Prof. Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd. selaku Rektor UINSI Samarinda menyambut hangat para tamu undangan dan wisudawan yang berbahagia dalam perayaan hari kelulusan di […]
Peringati HUT Ke-51 KORPRI, UINSI Samarinda Selenggarakan Upacara Bendera

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda menggelar upacara peringatan HUT-51 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) di Lapangan Rektorat Kampus 2 UINSI. Selasa (29/11). Rektor UINSI Samarinda, Prof. Dr. H. Mukhamad Ilyasin, M.Pd. bertindak sebagai pemimpin upacara. Dalam kesempatan tersebut, Prof. Ilyasin sampaikan apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya atas dedikasi ASN […]
HMPS PAI UINSI Samarinda Promosi Kampus dengan Pentas PAI 2 2022

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam selenggarakan Pentas PAI 2 UINSI Samarinda dengan tema “Melalui Kompetisi Tunjukkan Bakatmu dengan Berani”. Selasa (29/11/2022). Kegiatan tersebut menjadi ajang silaturahmi mahasiswa antarkampus yang dilaksanakan sejak tanggal 25 s.d. 27 November 2022. Terdapat lima cabang perlombaan yang diadakan, yaitu futsal, pidato, tilawah, bulu tangkis, dan […]
Tandatangani Perjanjian Kerja Sama, UINSI Samarinda Dukung Pemkab Kukar Tingkatkan Kualitas Guru

TENGGARONG, UINSI NEWS,- H. Suriansyah, S.Ag., M.Pd., Kepala Biro AUPK UINSI, wakili Rektor UINSI untuk hadiri Upacara Hari Guru Nasional 2022 sekaligus mewakili Rektor untuk penandatanganan Kesepakatan Bersama antara Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara dengan sejumlah Perguruan Tinggi di Kaltim, termasuk UINSI, tentang peningkatan Kompetensi dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Program bantuan Beasiswa bagi Tenaga Pendidik […]
KKI FTIK UINSI Samarinda Menampilkan Tari Dayak Pabat Pabui

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Wisuda Sarjana dan Magister tahap ketiga dimeriahkan dengan tari yang dipersembahkan oleh mahasiswa Kelas Khusus Internasional (KKI) Program Studi Pendidikan Agama Islam UINSI Samarinda. Senin (28/11/2022). Pagi itu, lima mahasiswa perwakilan KKI, Khonsaullabibah Maisun NR, Sindi Ria Nita, Ridha Istiqamah, Lailatur Rahmah, dan Annisa Aisyah membawakan tarian Dayak Pabat Pabui. “Alhamdulillah ngga […]
Majalah UINSI NEWS Sudah Ber-ISSN

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Majalah UINSI News telah miliki International Standard of Serial Number atau ISSN. Atas raihan ini, Agus Prajitno, S.Si.T., M.Eng., Ketua Redaksi Majalah UINSI News, terima piagam penghargaan dari Rektor UINSI Samarinda. Penyerahan penghargaan ini bersamaan dengan penyelenggaraan Wisuda Sarjana (S-1) XXXIX dan Magister (S-2) XIV Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris […]
Rektor UINSI Serahkan Piagam Penghargaan Kepada 4 Unit/Lembaga Berprestasi

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Rektor UINSI Samarinda serahkan piagam penghargaan kepada 4 unit dan lembaga sebagai apresiasi atas raihan prestasi di momen Wisuda Sarjana (S-1) XXXIX dan Magister (S-2) XIV Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda, Senin (28/11). Dipenghujung tahun 2022, UINSI Samarinda tercatat terus menghasilkan capaian-capaian membanggakan. Setelah sebelumnya resmi mengukuhkan 3 Guru […]
Wisuda Periode November 2022, Wakil Rektor I UINSI Bacakan Laporan Wisuda

SAMARINDA, UINSI NEWS,- Prof. Dr. Muhammad Nasir, M.Ag., Wakil Rektor I UINSI Samarinda berikan laporan terkait penyelenggaraan Wisuda periode November tahun 2022, Senin (28/11). Dalam laporannya, Prof. Nasir sampaikan ucapan syukur serta mewakili panitia dan lembaga mengucapkan terima kasih pada semua pihak terutama panitia dan seluruh wisudawan atas terselenggaranya wisuda pagi hari ini. “Alhamdulillah, pertama […]